Jam paper
atau istilah kerennya “kertas nyangkut” yaitu berhentinya proses kerja mesin
fotocopy karena ada 1 atau beberapa kertas yang menyangkut diarea area tertentu
dibagian mesin fotocopy. Permasalahan ini biasanya ditandai dengan menyalanya
indikator jam paper pada panel monitor serta disertakan pula tempat dimana
kerta tersebut nyangkut.
Jam paper
sendiri termasuk kedalam maslah yang ringan dan acap kali sering muncul dalam
setiap kegitan fotocopy dan tak terelakkan bagi smeua merek mesin
fotocopy,seperti ditulis diatas bahwa jam paper ini akan diawali dengan
menyalanya indikator yang berada di panel disertai dengan area mana kertas
tersebut berada, kita tinggal ikuti saja arahan dari mesin, karena sangat jelas
sekali petunjuknya, kertas diambil dan kerjan jalan lagi broo
Baca Juga : Fotocopy Bolak Balik Sering Nyangkut
Baca Juga : Fotocopy Bolak Balik Sering Nyangkut
Dari sekian penyebab jam paper saya akan merangkumnya
menjadi 3 saja, jangan banyak banyak lah, nanti disambung di episode 2,
heeheee, berikut ini salah satunya;
Yup, kertas yang ideak untuk fotocopy adalah 70 gram, dan 80
gram akan lebih bagus, berat kertas yang ideal akan memudahlan untuk ditarik
oleh roll-roll karet disepanjang area feeder kertas, kertas dibawah berat 70
gram, akan sangat susah ditarik,disamping begitu ringan kertas juga lebih tipis
sehingga mudah untuk melipat dan kusut pada akhirnya andai saja dia tidak jam
ditengah jalan.
2.Kertas lembab
Kertas yang lembab akan layu( kaya bunga aja bang) sehingga
susah sangat untuk ditarik, kenapa kertasnya kok lembab, kan di laci kertas ada
pemanasnya, mungkin penyebabnya ialah habis liburan panjang dan mesin tidak
dipakai dan dalam kondisi mati, sewaktu liburan selesai nah tuu kertas udah
lama berada di laci dan tidak dipans panasi sehingga lembab broo,
Baca Juga : Jam Paper di area pemanas ,dibahas disini
Baca Juga : Jam Paper di area pemanas ,dibahas disini
3. Roll-roll karet sudah halus
Roll pick up,feeder,sparation |
Beberapa roll yang langsung berhubungan awal dengan kertas ialah
roll pick up,roll feeder,roll sparation,roll register.dari beberapa roll yang
saya sebutkan diatas roll pick up,roll feeder dan roll sparation yang acap kali
sering halus/aus, mengingat mereka bertigalah yang saat awal sebagai roll
penarik kertas. Halusnya roll-roll ini tak lain karena gesekan dengan bidang
kertas, semakin kasar tekstur sebuah kertas maka cepat haluslah mereka;
Tips-tips perawatan dan pencegahan kecil untuk mencegah jam paper;
1. Gunakan kertas yang beratnya 70 gram atau lebih
2. Ganti roll secara berkala dan check setiap bulan
3. Jangan memakai kerta yang lembab
4. Jangan memakai kertas buram/daur ulang
Mungkin sekian dulu artikel dari saya tentang penyebab paper jam/kertas nyangkut semoga bermanfaat dan terus berkarya
Sebagai tambahan gan, cek juga platuk pada unit 2, atau kuku duplek pada unit 2 mesin, kadang itu yang jadi permasalahan kertas sering nyangkut, sedangkan kertas layak pakai kualitasnya.
BalasHapusKenapa ya kertas nyangkutnya naik di kuku drum makasih atas pencerahanya
BalasHapusGan saat libur apakah kertas harus diangkat dari laci kertas atau dibiarkan di laci?
BalasHapus